20 September 2012

////

Tutorial Blog - Mendisable Page Source Dengan Mudah


Mendisable Page Source Dengan Mudah
Disable Right Click
Mendisable Page Source Dengan Mudah, yup itulah judul postingan kali ini. Mendisable Page Source bisa membuat blog sobat lebih terlindung dari Copy paste. Berikut ini adalah  cara memproteksi artikel blog sobat dengan mematikan klik kanan dan klik Ctrl+U, walaupun sebenarnya masih bisa dimanupulasi ataupun dibobol namun setidaknya bisa menghambat waktu mengkopas. Oke, go to the point>> ikuti tutorialnya dibawah:


>> Login ke Blogger

>> Pilih Rancangan

>> Pada Elemen Laman

>> Klik tambah Gadget

>> Pilih HTML/Javasript

Lalu Copykan kode berikut ini dan jika sudah klik simpan....



<style>

.overlay{background:#fff url(http://i1198.photobucket.com/albums/aa452/Lutfi14/header-bg.png);

position:fixed;top:0px;bottom:0px;left:0px;right:0px;z-index:100;

}

.box{position:fixed;left:-100%;right:100%;top:110px;height:500px;width:600px;background:url(http://i1198.photobucket.com/albums/aa452/Lutfi14/th_Contactshift-7blogspotcom.png) no-repeat center; font-size:40px;font-family: 'Jolly Lodger';color:#fff;text-shadow:-2px 0 #000,0 2px #000,2px 0 #000, 0 -2px #000;text-align:center;border:6px double #222;

-moz-box-shadow: 0 15px 40px #000,outset 0 0 40px #000;-webkit-box-shadow: 0 15px 40px #000,outset 0 0 40px #000;box-shadow: 0 15px 40px #000,outset 0 0 40px #000;

z-index:9999;

}

.close{float:right;width:40px;height:40px;background:transparent url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjPPV_lYAcVB85TxuHUat1R7VJcnoibUnwmVbpzbaE4JE6z92kQ9Tc9CUkRshZN2Qy9FH5WYu-BgePOoZpbLlRT-zVn-rpwk8TZdocUjG2kerY4EqH8AGukgjs8Y9MOWcfWDI1hUm8SD4UW/s1600/close_icon.png) repeat top left;

margin-top:-10px;margin-right:-10px;cursor:pointer;

}

.box h1{font-size:40px;font-family: 'Lobster', cursive;line-height:0.8em;color:blue;text-shadow:-2px 0 #000,0 2px #000,2px 0 #000, 0 -2px #000;text-align:center;

}

</style>

<script language='javascript'>function keypressed() {;return false;}document.onkeydown=keypressed;</script>

<script type="text/javascript" src="http://shift-7project.googlecode.com/files/disble-right-click.js"></script>

<div class="overlay" id="overlay" style="display:none;">

</div>

<div class="box" id="box">

<a class="close" id="close"></a>

<h1>

"Mau Apa Kau??"</h1>

<p>

##Jangan Macem-Macem, Nanti Mouse Sobat Error##</p>

</div>



Oke.., jika sobat berniat ingin menggunakannya silahkan download scriptnya pada link download dibawah ini:




Tulisan yang berwarna Merah diatas dapat sobat ganti dengan tulisan sendiri. Selebihnya dapat sobat edit-edit sendiri dan silahkan memodifikasinya. 

Semoga Bermanfaat !

Ditulis Oleh : Yandi Mulyadi ~ Semua Artikel Menarik Ada Disini

Yandi Mulyadi Sobat sedang membaca artikel tentang Tutorial Blog - Mendisable Page Source Dengan Mudah. Yang diketik tangan Oleh Admin Yandi Mulyadi, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya ya?
Artikel tersebut bisa Anda akses via mobile, klik disini.
Share this post :
Related Posts :

Posting Komentar

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( :-q =))

Berkomentarlah di blog ini dengan Etika yang Baik dan Cerdas
Jangan berkomentar yang mengandung SARA atau hal yang NEGATIF lainnya !!
Jangan sampai komentarmu masuk ke dalam SPAM !!
Berkomentarlah yang Masuk di Akal
Usahakan Jangan Menggunakan Kata Kasar
Tolong Jangan Membuat Link Porno dan Sebagainya

(◕‿-) TERIMA KASIH SUDAH BERKUNJUNG (-‿◕)

Next Prev